back to top
indonesia flag
united-states
Saturday, April 19, 2025
indonesia flag

Indonesia

united-states

English

HomeHonor of KingsBuild Angela Honor of Kings Paling Sakit, Auto GG!

Build Angela Honor of Kings Paling Sakit, Auto GG!

Angle Honor of Kings menjadi salah satu karakter yang membutuhkan build solid. Dengan build item tepat, Ia dapat menjadi hero support yang sangat efektif dan mematikan.

Angela sendiri merupakan sang Ratu Boneka yang terkenal sebagai hero support tangguh. Ia juga termasuk hero mematikan di Honor of Kings.

Kemampuan Angela yang paling popular adalah merasuki tubuh rekan setim. Lalu, Ia akan memberikan damage besar, sehingga menjadikannya pilihan favorit bagi para pemain.

Namun, untuk memaksimalkan potensi Angela, pemain membutuhkan build item yang tepat. Inilah ulasan mengenai komposisi build Angle HOK paling sakit.

Build-Angela-Honor-of-Kings-Paling-Sakit,-Auto-GG-wallpaper

Item Build

Boots of the Arcane

Memberikan regenerasi mana dan penetrasi magic. Sangat penting untuk Angela agar bisa spam skill tanpa kehabisan mana.

Scepter of Reverberation

Meningkatkan serangan magic dan movement speed. Pasifnya memberikan damage ledakan tambahan.

Savant’s Wrath

Meningkatkan serangan magic secara signifikan. Pasifnya memberikan bonus serangan magic berdasarkan persentase.

Build-Angela-Honor-of-Kings-Paling-Sakit,-Auto-GG!

Insatiable Tome

Meningkatkan serangan magic, cooldown reduction, dan HP maksimal. Pasifnya memberikan lifesteal magic, membantu Angela Honor of Kings bertahan hidup di pertempuran.

Void Staff

Meningkatkan serangan magic dan penetrasi magic. Sangat efektif melawan tim dengan banyak hero berarmor.

Tome of Wisdom

Peningkatan serangan magic terbesar di antara item lain. Pasifnya meningkatkan damage berdasarkan persentase serangan magic.

Combo Skill

2-1-3

Gunakan Chaos Cinders (2) untuk efek crowd control. Lalu, Scorching Barrage (1) dan Blazing Brilliance (ultimate) untuk memberikan damage besar dan menghabisi musuh.

Build Arcana

  • 10x Nightmare (V): Meningkatkan serangan magic dan penetrasi magic.
  • 10x Mind’s Eye (V): Meningkatkan penetrasi magic dan kecepatan serangan.
  • 10x Hunter (V): Meningkatkan movement speed dan attack speed.

Nah, itulah ulasan mengenai build Angela Honor of Kings yang bisa dijadikan panduan pemain pemula. Segera miliki berbagai skin, senjata, hingga item limited edition lainnya dengan top up HOK di UniPin.

Dapatkan berbagai ulasan terbaru dan menarik mengenai game favoritmu hanya di UniPin Blog.

Top Up di UniPin

Popular Articles

Siapa Chano Honor of Kings dan Skillnya? Ini Bocorannya!

Chano menjadi salah satu hero baru di Honor of Kings yang dirilis pada 5 April 2025. Sebagai marksman, Ia membawa kombinasi unik dari mobilitas...