indonesia flag
united-states
Tuesday, October 15, 2024
indonesia flag

Indonesia

united-states

English

HomeItemsRagam Update Fragment Shop Mobile Legends Desember 2022

Ragam Update Fragment Shop Mobile Legends Desember 2022

Mobile Legends akan melakukan update pada berbagai macam item yang tersedia di Fragment Shop. Update ini dilakukan untuk memberikan suasana yang berbeda dan baru bagi para pemain

Fragment Shop sendiri adalah fitur yang tersedia di game Mobile Legend dengan berisi berbagai item skin gratis. Tak heran jika fitur tersebut menjadi salah satu yang disukai oleh banyak pemain.

Dengan adanya Fragment Shop, para pemain bisa mendapatkan kesempatan untuk memiliki skin gratis. Namun, pada update yang akan dilakukan di Desember 2022 ini ternyata membawa sejumlah skin baru. Ada juga sejumlah skin yang disebut akan dihilangkan dari fitur tersebut.

Update-fragment-shop-mobile

Fitur Fragment Shop memang kerap melakukan update pada sejumlah item dalam waktu musim tertentu. Meski begitu, para pemain tidak perlu khawatir tak bisa mendapatkan koleksi skin. Para pemain bisa melakukan penukaran Fragment setelah update selesai.

Lalu, apa saja jenis skin yang dihilangkan dan muncul sebagai penggantinya? Untuk mengetahuinya, jangan lewatkan ulasan satu ini. Berikut jenis skin yang dihilangkan dan skin terbaru di Fragment Shop Mobile Legends Desember 2022.

Hero Fragment – Skin Pendatang Baru

  • Paquito
  • Leomord
  • Aamon
  • Beatrix

Hero Fragment – Skin yang Dihilangkan

  • Yu Zhong
  • Popol & Kupa
  • Natan
  • Chou

daftar-update-skin-fragment

Rare Skin Fragment – Skin yang Dihilangkan

  • Black Pearl (Karina)
  • Nightarrow (Irithel)
  • Dragon Hunter (Freya)
  • Anubis (Roger)

Rare Skin Fragment – Skin Pendatang Baru

  • Dark Earl (Lancelot)
  • Phantom Dancer (Natalia)
  • Cyber Ops (Gusion)
  • Bunny Babe (Layla)

Nah, di atas adalah daftar item yang akan hilang dan datang pada update Fragment Shop Mobile Legends Desember 2022. Untuk kamu yang tidak ingin ketinggalan berbagai update informasi mengenai game favoritmu, maka jangan lewatkan ulasan di UniPin Blog.

Top Up di UniPin

Popular Articles

Apakah Ada MLBB Advance Server iOs dan Cara Joinnya

Tak sedikit pemain yang penasaran dengan apakah ada Advance Server MLBB di iOS. Hal itu berkat banyaklnya fitur dan update yang terus berkembang di...